Monday, July 9, 2018

Cara penting menjadi six pack justru malah di abaikan.



Banyak orang yang menginginkan perut six pack, bahkan bermacam macam olahraga pun dilakukan mulai dari sit up,plank,curl up dan push up.

Namun faktanya olahraga saja tidak cukup untuk membentuk perut six pack, ahli gizi dari Canyon Ranch,  di Tucson,Arizona, Kasey Brixius RDN mengatakan, Bahwa lemak yang ada di perut tidak bisa hilang begitu saja dengan olahraga.

Namun ada berbagai proses dan cara untuk menghilangkan_nya.

1.makan secara teratur
Kasey, menyarankan untuk makan setiap 4/5 jam sekali, entah mau makanan besar atau hanya sekedar cemilan.
"Tubuh tidak dapat secara efesien melepaskan enzim pencernaan untuk memecah makanan dengan benar saat pola makan terganggu, stres, atau dalam perjalanan" jelasnya.

2.penuhi asupan serat,
Serat bisa membantu pembentukan otot otot perut. Anda bisa mendapatkan serat dengan cara memakan buah-buahan , sayur-sayuran serta biji-bijian.

3.Tambahkan asupan protein
Konsumsi telur tanpa kuning , daging tanpa lemak kacang-kacangan, dan protein nabati lainya. Hal ini bisa membantu pembentukan otot perut sehingga perut anda bisa menjadi six pack.
Hal di atas bisa membantu pembentukan perut anda serta menumbuhkan otot otot baru,

Ingat ini hanya membantu perangsangan otot anda , jadi anda harus tetap melakukan olahraga, jika perlu anda bisa melakukan fitnes di saat anda mendapatkan waktu luang.

Olahraga dan hidup sehat sama sama saling melengkapi jika anda hanya melakukan olahraga maka tubuh anda akan berotot tetapi kering,sedangkan jika saling melengkapi maka akan menjadi hasil yang sempurna dan siap untuk memikat wanita,???

No comments:

Post a Comment

3 Cara Ini Ternyata Bisa Meningkatkan Kekebalan Tubuh looh

Akademi>> Anda tentu sepakat jika imunitas tubuh adalah suatu hal yang penting dan dapat mendukung kesehatan tubuh lebih optimal, ...